Travel Jember Bangkalan, Sampang, Pamekasan – Madura

Diposting pada

Kabar gembira untuk anda masyarakat Jember dan sekitarnya dengan adanya travel Jember Bangkalan, Sampang, Pamekasan dari Haga Jaya. Dengan hadirnya jurusan ini, maka secara otomatis juga melayani arah sebaliknya. Cukup dengan biaya 175ribu  anda sudah mendapatkan antar jemput hingga lokasi tujuan.

Mengingat adanya jembatan Suramadu yang sudah dibuka, tentu membuat mobilitas antar kota dari sejumlah kota di Madura jauh lebih mudah. Oleh karenanya layanan travel darat seperti yang disediakan Haga Jaya ini juga dibutuhkan dan bisa saja semakin diminati.

Rute perjalanan

Rute perjalanan kendaraan dari arah kota Tembaku menuju ke Pulau Madura yaitu Ajung, Jenggawah, Ambulu, Wuluhan, Balung, Puger, Rambi, Bangsal, Gambirono, Tanggul, Lumjang, Probolinggo, Pasuruan, Surabaya, Jembatan Suramadu, Bangkalan, Sampang, dan Pamekasan. Rute ini juga berlaku arah sebaliknya. Jadi bagi yang berada di kota yang dilewati, menunggu jadwal penjemputan dari kota asal.

Jadwal travel Jember Madura

Secara garis besar Haga Jaya melayani travel Jember Madura. Jadwal keberangkatan dari arah kota Karnaval adalah satu kali sehari. Jam penjemputan adalah jam 7 malam. Oleh dibilang travel malam. Secara lengkap berikut jadwalnya.

Dari arah Jember

  • 06.00 WIB
  • 09.00 WIB
  • 21.00 WIB

Dari arah Pamekasan

  • 09.00 WIB
  • 19.00 WIB

Tiket travel

Seperi yang sudah disampaikan diatas bahwa harga tiket travel Jember Bangkalan, Sampang, Pamekasan adalah 175 ribu/ seat. Dengan ongkos ini sudah termasuk layanan antar jemput. Anda akan dijemput dan diantar hingga alamat tujuan.

  • Tiket Bangkalan 175 ribu
  • Tiket Sampang 175 ribu
  • Tiket Pamekasan 175 ribu
Baca juga:  Travel Jember Malang, Murah Termasuk Antar Jemput

Lalu mobil yang digunakan adalah Avanza, Xenia: 5 seat dan Luxio, APV: 6 seat. Dengan kapasitas kursi yang telah ditentukan, maka tidak ada kelebihan muatan.

Pesan travel Jember Madura

Haga Jaya merupakan biro perjalanan yang melayani travel reguler, drop, carter, dan pengiriman paket barang. Selain memang melayani travel Jember Malang, Surabaya dan Denpasar PP, sekarang ini juga melayani menuju Pulau Madura. Silahkan datang atau menghunungi nomer diatas untuk reservasi. Tak perlu ragu, anda akan dilayani baik via telp/WA.

Baca juga:  Travel Surabaya Jember, Antar Jemput Lokasi Bikin Praktis

Solusi perjalanan travel Jember Bangkalan, Sampang, dan Pamekasan pastikan hanya bersama Haga Jaya Tour & Travel. Selain itu, tersedia pula layanan paket barang satu hari sampai. Barang aman dan cepat sampai.

Gambar Gravatar
Mau pasang backlink di JadwalTravel.info, WA saja Agungnesia di 085232329449

1 komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *